Riaumag.com , Batam –Emas merupakan l ogam mulia yang memiliki nilai tinggi dan dipersepsikan bernilai
lebih di seluruh pelosok dunia. Karena keindahannya emas sering kali dijadikan perhiasan seperti cinciRn
emas, gelang emas, kalung emas, emas batangan dan lain-lain. Selain itu Emas j uga menjadi pilihan berinvestasi
utama dikarenakan memiliki nilai tukar yang terus bertambah stabil dapat terlihat dari harga emas yang
melonjak tinggi dibanding komponen investasi lainnya saat pandemi berlangsung.
“Apabila anda memiliki simpanan emas, maka simpanlah. Jika ada kebutuhan mendesak dan mendadak
maka j aminkan emas anda untuk modal kerja atau kebutuhan produktif” ujar Mohamad Ihsan Palaloi
Konsultan Investasi Emas
Seperti kata orang tua zaman dahulu bahwa peninggalan emas dari l eluhur tidak boleh dijual dikarenakan
mereka tahu bahwa nilai emas akan terus bertambah dikemudian hari dan sebagai i nvestasi yang utama
dan strategis.
Selama ini apabila ada kebutuhan mendesak seperti masalah himpitan ekonomi, krisis ekonomi maka
kebanyakan masyarakat akan menjual simpanan emasnya, hal tersebut mudah dilakukan namun kurang
tepat. Maka dari i tu dibutuhkan pola berpikir yang tepat dalam mengelola emas.
Menurut Ihsan, emas yang dijual belum tentu dapat dimiliki l agi dalam j angka waktu cepat “Emas
memang sangat l iquid, namun dengan harga saat i ni maka akan sulit untuk mendapatkannya l agi. Lebih
baik emas dijaminkan di Pegadaian, dan secara j angka panjang emas dapat diwariskan” ujarnya.
Dari pengamatannya, beberapa suku di Indonesia seperti Bugis, Makassar, Madura, Batak, Melayu, sering
dijumpai pesan orang tua kepada anak-anak mereka : “Jangan menjual emas, pemberian orang tua
yang sudah diwariskan” . Pesan keramat i ni yang selalu diingat oleh anak-anak mereka walau
diperantauan dan sebagai spirit untuk l ebih berinvestasi emas secara j angka panjang.
Pria yang menggeluti bidang i nvestasi emas sejak tahun 1990an i ni pun menambahkan “Ada solusi untuk
mempertahankan emas Anda. Bisa menggunakan j asa gadai. Apabila ada kebutuhan mendadak dan
mendesak l ebih baik emas simpanan digadaikan saja. Namun pilihlah tempat gadai yang terjamin
keamanannya, j elas l egalitasnya dan pengalamannya.
Di tempat terpisah Bapak Maryono Pemimpin Wilayah Pekanbaru membenarkan bahwa Pegadaian
sudah l ama menjadi tempat berinvestasi emas pilihan Masyarakat Indonesia. Sejak l ama Pegadaian
mengajarkan i nvestasi emas, simpan emas, cicil emas, arisan emas, dan gadai emas
“Pegadaian salah satu BUMN (Badan Usaha Milik Negara) dan sudah terverifikasi oleh OJK (Otoritas
Jasa Keuangan) menawarkan berbagai macam produk gadai. Pegadaian siap melayani kebutuhan
Masyarakat untuk dana pinjaman dengan j aminan berupa emas dijamin prosesnya cepat” Ujar Maryono
Nasabah tinggal memilih j enis produknya mau konvensional atau syariah. Untuk memudahkan nasabah,
emas yang telah digadai dapat ditebus dengan mencicilnya. Dengan menggadai, Masyarakat dapat
memiliki dana untuk kebutuhannya serta menjaga aset dan nilai emasnya.
(riaumag.com)